Postingan

Menampilkan postingan dengan label Persamaan Kuadrat

Persamaan Kuadrat (Part II): Menentukan Persamaan Kuadrat Baru

Gambar
Sebelumnya, sudah dibahas mengenai   definisi persamaan kuadrat . Nah, pada artikel ini akan diulas mengenai metode untuk menentukan persamaan kuadrat. Sebagai pengingat, p ersamaan kuadrat  adalah persamaan yang memiliki variabel dengan pangkat tertingginya adalah dua. Bentuk umum persamaan kuadrat:  ax ²  + bx + c = 0, a ≠ 0 dengan a sebagai koefisien dari  x ²             b sebagai koefisien dari  x             x sebagai variabel             c sebagai konstanta

Persamaan Kuadrat (Part I): Definisi, Metode Mencari Akar, Jenis Akar, Sifat Akar, dan Operasi Akar

Gambar
Ha ay semua. Udah lama saya ga posting xixixi (ketawanya bapa-bapa di fb). Kali ini materi yang akan dibahas mengenai persamaan kuadrat. Kayaknya kalian udah hafal mengenai persamaan. Yap, benar,   p ersamaan  adalah kalimat matematika terbuka yang menyatakan hubungan "sama dengan". Dimana kalimat terbuka adalah kalimat yang belum diketahui nilai kebenarannya.  Biasanya, kalimat terbuka memuat variabel. Jika variabel diganti dengan bilangan tertentu, kalimat terbuka akan menjadi pernyataan bernilai benar atau salah. Himpunan penyelesaian dari kalimat terbuka adalah himpunan semua pengganti dari variabel-variabel pada kalimat terbuka sehingga kalimat tersebut bernilai benar.  Contoh: x + 3 = 5 atau  (4x - 1)² = 0.